As-Saaffat (37) : 100
Doanya:
رَبِّ هَبْ لِي مِنَ الصَّالِحِينَ
Maknanya: Wahai Tuhanku! Kurniakanlah kepadaku anak yang terhitung dari orang-orang yang soleh.
Keterangannya: Doa Mohon Anugerah Anak yang Shalih
Rujukan: KUMPULAN DOA-DOA DALAM AL QURAN (EDI SUYITNO)